Sunday, July 6, 2025
spot_img

Virus Corona Tidak Jadi Penghalang, MotoGP Thailand Tetap Jalan!

Otoinfo.id – Akhir-akhir ini banyak perbincangan soal virus dari China yakni Corona. Itu virus yang mematikan dan bisa menular. Makanya para pasien terdampak virus Corona harus di isolasi.

Nah, oleh sebab itu, maka banyak pertanyaan tentang MotoGP Thailand yang bakal jadi seri kedua kejuaraan balap motor Dunia. Ternyata Dorna menyatakan tetap jalan sesuai jadwal yakni pada 22 Maret mendatang.

Baca Juga : ARRC 2020: Anupab Sarmoon ‘Come Back’, Main ASB1000 Bersama Yamaha Thailand

Seperti yang terdapat dalam Speedweek.com, yang bunyinya: setelah berkonsultasi dengan Departemen Pengendalian Penyakit Kesehatan Masyarakat, otoritas olahraga hari ini mengumumkan atas nama Pemerintah Kerajaan bahwa tidak ada risiko kesehatan. Thailand telah mengkarantina semua pasien yang terinfeksi, ada tindakan pencegahan yang ketat dan situasinya dipantau secara ketat.

Baca Juga : MotoGP 2020 : Ducati Sebut Sirkuit Ini Masih Jadi Kelemahannya, Kenapa?

Baca Juga:  MotoGP: Dovizioso Langsung Jalani Operasi, Biar Fit Sambut Balapan Pertama

Oh ya, Thailand juga bangga atas pasien virus Corona yang sudah mulai pulih dan sembuh. Jadi sudah jelas bahwa seri kedua MotoGP tetap berjalan di Thailand. Kalau begitu kita tunggu tahun ini siapa yang bakal jadi jawara di trek panjang itu. Aji

Baca Juga:  Marc Marquez Mulai Kuasai Ducati Desmosedici GP25, Barana Optimis Menyambut MotoGP 2025

Latest Posts